Skip to content

Bulan: Oktober 2012

Virtualisasi di Windows 8 dengan Hyper-V

Walaupun launching resmi Windows 8 masih tanggal 26 Oktober 2012 nanti, namun versi Professional-nya sudah dapat dinikmati oleh MSDN subscriber sejak beberapa waktu yang lalu.

Ada beberapa fitur baru yang bisa kita nikmati di Windows 8. Diantaranya fitur-fitur baru tersebut, ada satu yang paling menarik perhatian saya: Hyper-V.

Dalam tulisan saya kali ini, saya akan membahas tentang apa itu virtualisasi, Hyper-V, bagaimana mengaktifkannya, dan bagaimana membuat sebuah virtual machine.

Apa itu Virtualisasi?

Kalau menengok ke Wikipedia, virtualisasi secara umum berarti: